FSI Wanita

Mei 17, 2021

Kami percaya tindakan kebaikan kecil tidak akan pernah sia-sia.

Hampir 100 wanita di Lapas Wanita di Bandung sedang berpuasa. Bulan puasa terasa berbeda tanpa keluarga terdekat mereka.

Hari ini 5/5/2021 kami @freeandsafe.id dari, Free and Safe Wanita @fsiwomen , memberikan 125 takjil untuk para wanita di rutan yang dimasak oleh Ibu Nur @fsiwomen dimana Ibu Nur belajar bagaimana cara nya membuat budget, perhitungan berjualan dan tentunya berfokus untuk membantu finansial Ibu Nur untuk membantu kebutuhan keluarganya sehari-hari.

Kami bersyukur bahwa setiap wanita di dalam dan di luar rutan, menjadi jembatan bagi mereka untuk saling mendukung. Semoga dengan pertemanan ini kami dapat terus memberikan harapan dan masa depan bagi setiap wanita 🤍

Ikuti komunitas kami dan dapatkan lebih banyak informasi, bberikan komentar di post ini jika Anda mempunyai pertanyaan :)

Artikel Lainnya

____________________

Friendly Match – Futsal Kids Bali

Weeks ago, our U14 team played a friendly match with other team in Denpasar, Bali. Coincidentally, Jefri is part of the trainer team from Brave Bali where Brave Bali & FSI Bali work together to give training for the kids in Denpasar, ​​Bali. It was a fun...

Kids Futsal Training

Beto trained the kids who joined our Program at Center of Hope last week. Usually, we do training at Center of Hope in the front garden, we don’t have a proper field to train them but they are really eager to practice, so we rent a soccer field near Center of Hope for...

Kelas Memasak Sesi 2

Sesuatu yang baik akan datang!​​​​​​ Pekan ini kami mulai melakukan pelatihan memasak gelombang kedua dengan lokasi yang berbeda di wilayah desa.​ ​​​​Kami sedang memikirkan bagaimana kami dapat membantu mereka untuk memiliki penghasilan sementara mereka berjuang dengan masalah keuangan. Karena...

Turnamen Suratin Cup

Kami bangga pada mereka! Deden & Fikri beberapa waktu lalu mengikuti turnamen Suratin Cup 🏆 Deden Suratin U15 di tim PERSIB Bandung sedangkan Fikri bergabung dengan Suratin U17 di tim Bandung United. Kami akan selalu ...

Selamat Rikzar

Setelah kehilangan kedua orang tuanya, Rikzar diharuskan untuk menjadi orang yang mandiri. Rikzar kehilangan ibunya karena kanker pada tahun 2015, dan ayahnya pada tahun 2016 karena stroke. Orang tua Rikzar memimpikan Rikzar untuk menjadi orang yang sukses. Dia sedang dalam proses untuk mewujudkan impian kedua orangtua nya untuk kehidupannya.

Liburan Semester Feri

Feri menggunakan liburan semesternya untuk pergi ke Jawa Tengah dan membantu ibunya yang tinggal di sana untuk menjual Gudeg. Mereka juga membuka pemesanan secara online dan pengiriman makanannya. Tidak lupa, mereka juga menghabiskan waktu bersama dengan makan malam bersama setelah selesai bekerja sambil bertukar kabar dan bercerita tentang kehidupan mereka...

Deden

Melihat bagaimana Deden berlari di lapangan bola saat latihan ataupun pertandingan berlangsung, sangat membuat kami bahagia. Terus raih mimpi mu, Deden. Kami selalu mendukung mu!

Kelas Membaca FSI

Kelas baru di FSI.Kami membuka Kelas Membaca untuk anak-anak yang belum lancar membaca. Tujuan kami adalah untuk mempersiapkan anak-anak yang akan kembali ke sekolah tetapi mengalami kesulitan dalam membaca. Ibu mereka juga mengatakan cukup sulit untuk mengajar anak-anak membaca dengan...

Donasi Beras

Free and Safe terus berkembang untuk membantu lebih banyak orang di Indonesia, semakin besar berarti semakin banyak tanggung jawab dan kebutuhan. Salah satu kebutuhan terpenting di Indonesia adalah beras. Beras 800 kg, dapat dikonsumsi selama ...

Psychological Counseling for The Boys

The boys who joined FSI program are being given psychological counseling with professionals from our partner @get.kalm to help manage their mental health. Kak Exa from @get.kalm who provides psychological guidance for the boys creates a comfortable counseling...

By Free and Safe Indonesia

Follow our Instagram
@freeandsafe.id
@fsiwomen

0 Komentar

Kirim Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Free and Safe Indonesia
id_IDIndonesian